Monday, October 1, 2018

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee Pasti Dapat

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee - Market place memang tidak bisa dilepaskan jika kita ingin memulai bisnis online, karena selain mudah, semua market place sudah menyediakan sistem yang sangat-sangat praktis dan mudah digunakan oleh semua orang meskipun sama sekali belum pernah berjualan online sebelumnya. Salah satu market place yang tidak kalah menarik disini adalah Shopee, Tokopedia, BukaLapak. Tiga market place besar ini memiliki konsumen yang setiap hari selalu belanja. Di artikel ini kokbisasih akan menjelaskan bagaimana cara mencari supplier di Shopee. Karena selama ini banyak artikel yang sudah menjelaskan cara mencari supplier di tokopedia maupun market place lainnya.

Disini, kita akan coba meriset produk di shopee juga agar produk yang Anda jual benar-benar baik dan memiliki daya jual tinggi.

Cara Menambah Followers Di Shopee Agar Banyak, Menggunakan Script iMacross Auto Followers

Cara Mencari Supplier Terbaik di Shopee

Pertama-tama yang harus kita lakukan ketika ingin mencari supplier di shopee adalah dengan cara menentukan produk apa yang ingin Anda jual. Salah satu cara menentukan produk yang sedang banyak dijual adalah melalui REKOMENDASI. Kenapa? Karena setiap market place akan merekomendasikan produk-produk paling laris selama periode waktu tertentu. Dan, tinggal pilih saja produk apa yang ingin Anda jual. Saya akan mencontohkan Perlengkapan Rumah Tangga. Karena menurut data, perlengkapan rumah tangga memiliki tingkat penjualan paling laris diseluruh market place yang ada di Indonesia.

Berikutnya, cara untuk mencari dan memilih supplier yang kredibel di shopee. Silahkan ikuti langkah berikut:

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee Pasti Dapat

1. [Lihat Gambar Diatas] Gunakan fitur search (pencarian) di shopee, anggap kita ingin berjualan perlengkapan rumah.

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee Pasti Dapat

2. [Lihat Gambar Diatas] Jika sudah ketemu, silahkan pilih "Terlaris" pada menu "Urutkan". Sistem akan otomatis mengurutkan penjualan produk paling laris. Lihat pada gambar, tertera 32939 produk sudah terjual selama ini, dengan artian sangat banyak dan sangat kredibel untuk dijual. Lihat pula rating yang diberikan, 5 bintang. Klik pada produk tersebut, lalu kunjungi toko yang menjual produk tersebut.

3. Ditoko tersebut, silahkan Anda filter lagi dengan "Terlaris", pada menu "Urutkan". Lalu, masukkan produk toko tersebut kedalam toko Anda, jangan lupa ganti judul produk agar lebih menarik, dan usahakan juga untuk belajar membuat deskripsi produk yang menarik.

3 Tahap untuk mencari supplier di shopee diatas sangatlah terbukti ampuh untuk memberikan impact yang besar dalam penentuan supplier. Saya pribadi sudah melakukan cara tersebut, dan menemukan 1 supplier yang menurut Saya sangat-sangat kredibel dan pas untuk para reseller dan dropshiper.

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee Pasti Dapat

Dengan nama toko Halo Bazar, menjual berbagai produk perlengkapan rumah, alat kesehatan, serta aksesoris otomotif. Produk yang sudah terbukti banyak pembeli.

Supplier satu ini menurut Saya sangat-sangat bisa di andalkan, selain memiliki toko official di shopee, toko ini juga memiliki website resmi sendiri di Supplier Perlengkapan Rumah Tangga (Silahkan di klik). Website resminya juga memberikan fitur untuk mengirim secara dropship, dan ongkos kirim sudah dihitung. Oh iya, Toko ini memberikan GRATIS ongkos kirim untuk semua wilayah di Indonesia.

Anda bisa menjadikan toko ini supplier yang terpercaya di shopee. Bukan tanpa sebab, tetapi karena toko ini akan memberikan Anda diskon sangat-sangat besar setiap harinya. Lihat saja, toko ini memberi diskon hingga 50% pada bulan oktober ini. Berikut link toko official Halo Bazar di Shopee

Halo Bazar (Silahkan di klik)

Semoga artikel mengenai bagaimana cara ampuh mencari supplier di shopee pasti dapat bisa berguna untuk Anda para pembaca setia kokbisasih.

Artikel Terkait

Cara Ampuh Mencari Supplier Di Shopee Pasti Dapat
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Pengunjung/Pembaca yang baik harus selalu meninggalkan komentar. Tentunya dengan beberapa aturan, seperti:

- Dilarang SPAM
- Komentar yang relevan
- SARA (Suku, Ras, Agama, atau Antar Golongan)
- Memberikan feedback atau Kritik dan Saran
- Boleh meninggalkan link aktif, asalkan berkomentar dengan baik